Pasang Iklan Anda

Cara Pasang CSS Anti Copas di Template Blogspot

Cara Pasang CSS Anti Copas di Template Blogspot. Penggunaan CSS Anti Copas ini sangat bermanfaat bagi Anda yang malas melaporkan blog - blog yang tengah melakukan copy paste (copas) blog Anda. Memang benar, pelaporan terkait DMCA mendapatkan support dari google hingga berefek pada penghapusan artikel copas di ranah search engine bahkan blog copas tersebut secara keseluruhan yang dibanned. Tapi, bagaimana jika artikel Anda di copas oleh orang lain yang tidak bertanggung jawab dan jumlahnya sudah puluhan? saya jamin Anda bakal kewalahan terlebih bagi Anda yang memiliki puluhan - ratusan blog lain atau artikel dalam 1 blog tersebut sudah mencapai jumlah signifikan.

Nah sebagai langkah preventif, ada baiknya Anda menggunakan CSS anti copas, bukan sekedar script anti copy paste atau antik klik kanan. Mengapa yang saya rekomendasikan penerapan css anti copas di template blog Anda? berikut ulasannya, yang sayang jika Anda lewatkan.

Cara Pasang CSS Anti Copas di Template Blogspot


Dalam penerapan script anti copas ada kelemahan, sehingga seseorang bisa copy paste artikel, yaitu dengan cara menonaktifkan script di browser pengguna. Oleh karena itu saran kami menggunakan CSS anti Copas, meski cara demikian tidak 100% mampu melindungi. Meski sama - sama masih bisa dibobol, css anti copas lebih menyulitkan ketimbang script anti copas. Lalu bagaimana cara membuat atau memasang css anti copas ini?

1. Silahkan menuju template - edit html dan cari <body>
2. Tambahkan coding berikut (yang berwarna merah)



3. Selesai

Mudah bukan penggunaan CSS anti copas ini? semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda praktisi blogger yang fulltime mencari uang lewat blogging. Dengan penggunaan teknik ini, kinerja Anda menjadi efisien, dan bisa memanage blog - blog yang Anda miliki lebih baik.